Kamis, 05 Oktober 2017

CURRICULUM VITAE

Doakan Kerjamu, Kerjakan Doamu
Yakinlah Kau Sukses
#PencintaIlmuIklim

Presli Panusunan Simanjuntak, lahir di Kota Pematangsiantar, 06 Juni 1996. Saat ini sebagai Mahasiswa (Taruna) Tugas Belajar di Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG), Pencinta ilmu kebumian dan iklim





   





PENDIDIKAN FORMAL


Tahun 2002- 2008
: SD RK Budi Mulia 3 Kabupaten Simalungun
Tahun 2008- 2011
: SMP Budi Mulia Kota Pematangsiantar
Tahun 2011- 2014
: SMA Budi Mulia Kota Pematangsiantar
Tahun 2014- 2015
: Diploma 1 (D1) Klimatologi- STMKG
Tahun 2017- Sekarang
: Tugas Belajar Diploma IV (DIV) Klimatologi STMKG



PENGALAMAN KERJA

1. Pengamat Cuaca (Observer) di Stasiun Meteorologi Kelas I Depati Amir (Bandar UdaraUdara Depati Amir) Kota Pangkalpinang Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Maret 2016- Januari 2017)

2.   Pengamat Cuaca (Observer) di Stasiun Klimatologi Kelas IV Koba Bangka Tengah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Januari 2017- Maret 2017)

3.   Pengajar Matematika dan Fisika di Lembaga Bimbingan Belajar (Bimbel) A&B Jakarta (2015- 2016)

4.   Panitia Sekolah Lapang Iklim Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (2016)

5.   Panitia Sosialisasi Pos Hujan di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (2016)




PENGALAMAN ORGANISASI

1.   Ketua Areka (Anak Remaja Katolik) Gereja St. Maria Perumnas Kab. Simalungun (2009-2010)

2.   Wakil Ketua Kerohanian Katolik (Rokat) Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (2017 – sekarang)

3.   Anggota Paduan Suara (Padus) Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (2014- sekarang)

4.   Devisi Internal IPTEK dan Jurnalistik (IPJ) Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (2014 – sekarang)

5.   Kepala Keprofesian Klimatologi - Himpunan Taruna Meteorologi Klimatologi (HTMK) Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (2017- sekarang)



PUBLIKASI ILMIAH & PENGALAMAN PEMATERI ORAL


1.   Simanjuntak, P.P. 2016. Respon Suhu dan Kelembapan Udara Saat Kejadian Gerhana Matahari Total, 9 Maret 2016. Buletin Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Wilayah II Vol 6 No. 5. ISSN 2088- 9151

2.   Pemateri Oral pada Seminar Nasional Fisika dan Aplikasinya (SENFA) Universitas Padjajaran Bandung. Judul : Analisis Karakteristik Curah Hujan Dan Kurva Intensity Duration Frequency (IDF) di Palembang. 22 Juli 2017


PUBLIKASI POPULER

1.   Kabut Asap Riau Ganggu Sumatera Utara. Harian Analisa, 3 September 2015

2.   Mengkondisikan Iklim Melayu Deli. Waspada Online, 21 Oktober 2015.

3.   Iklim Dunia Bergantung Hutan Indonesia, Majalah Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) Edisi Januari 2016.

4.   Seriuskah Indonesia Menghadapi Perubahaan Iklim, Majalah Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) Edisi Januari 2017.


PRESTASI & PENGHARGAAN

1.   Juara II Menulis Puisi Lentera Pos 2012

2.   Beasiswa Pendidikan Diploma I BMKG 2014.

3.   Beasiswa Pendidikan Diploma IV BMKG 2017.